Friday, July 9, 2010

Cara membuat kamus kecil

0 komentar
Inti dari sebuah kamus adalah memberikan batasan pengertian atau definisi sebuah kata. Yang dimaksud kamus kecil adalah kamus yang hanya berisi istilah bidang tertentu saja. Misalnya kamus tata bahasa indonesia, kamus biologi, kamus matematika dan sebagainya.

Cara membuat kamus kecil adalah sebagai berikut :

1. Datalah istilah bidang tertentu yang terdapat dalam bacaan.

2. Susunlah istilah tersebut, mulailah dengan istilah yang mempunyai huruf awal a, kemudian b, c dan seterusnya.

3. Apabila anda menemukan istilah yang berhuruf awal a lebih dari satu, misalnya agraris dengan abrasi. Perhatikan huruh kedua, yaitu g dengan b, maka dahulukan abrasi setelah itu agraris dan seterusnya.

4. Bila anda menemukan istilah yang berimbuhan, misalnya mendeteksi, tentukan bentuk dasarnya. Bentuk dasarnya adalah deteksi. Istilah tersebut masukkan ke urutan huruf d bukan m.

5. Berilah makna

0 komentar:

PATNER

Blogs Directory

Followers