Sunday, October 3, 2010

Cara Agar Orang Lain Tidak Dapat Membaca Isi SMS Di Hp Kita

0 komentar
Pernahkah Hp kamu dipinjam orang lain dan orang tersebut buka-buka dan baca SMS kamu tanpa sepengetahuan kamu..??


Kalau isi SMSnya hanya SMS biasa sih tidak ada masalah, tetapi jika isi SMSnya menyangkut pribadi kita, mungkin hal tersebut akan menjadi masalah dan bahkan kita akan marah. Atau tiba-tiba pacar kamu pinjam Hp kamu dan kamu lupa belum menghapus SMS yang dari selingkuhan kamu. Wah...Bisa-bisa terjadi perang dunia ke-3.



Nah daripada terjadi seperti itu, mendingan kamu pake aplikasi SMS Guard. Aplikasi ini dapat melindungi sms kamu dari orang-orang jahil. Buat kamu yang ingin mencoba aplikasi SMS Guard dapat kamu download disini.


Cara menggunakannyapun sangat mudah sekali. Setelah kamu download dan kamu instal, kamu buka aplikasi SMS Guard. Buat password/kata sandi untuk masuk aplikasi ini. Jangan sampai orang lain tahu dengan pasword tersebut karena jika orang lain sampai tahu percuma pake SMS Guard karena orang tersebut dapat masuk dan membaca SMS kamu.

0 komentar:

PATNER

Blogs Directory

Followers