Monday, September 6, 2010

Fungsi Icon-Icon Pada Komputer

0 komentar
Icoon dalam program Ms. Word dan Ms. Exel sebagian besar mempunyai fungsi yang sama. Seperti :

New : Membuat/ Menampilkan jendela dokumen baru

Open : Membuka file/ dokumen yang disimpan

Save : Menyimpan dokumen

Save As : Menyimpan dokumen dengan nama baru

Print : Mencetak dokumen

Cut : Memotong kata/ objek lain

Copy : Mengkopi/menggandakan

Paste : Menyisipkan/ Meletakkan hasil kopian atau potongan

Undo : Membatalkan perintah/ pengetikan

Redo : Mengulang/ kebalikan dari undo

Drawing : Menampilkan/ Menyembunyikan toolbar drawing

Zoom : Memperbesar/ memperkecil tampilan lembar kerja

Font : Memilih jenis huruf

Font Size : Memilih ukuran huruf

Bolt : Menebalkan teks

Italic : Membuat teks miring

Align Left : Teks rata kiri

Center : Teks di tengah baris

Align Right : Teks rata kanan


FUNGSI- FUNGSI MENU PADA POWER POINT

View-normal : Menampilkan/ menyembunyikan tampilan normal

View-ruler : Menampilkan/ menyembunyikan ruler

View-slide sorter : Menampilkan/ menyembunyikan seluruh slide

View-slide show presentasi : Menampilkan/ menjalankan suatu slide/ dokumen

View-Toolbars : Menampilkan/ menyembunyikan suatu menu pada toolbar

View -Master : Menampilkan/ menyembunyikan slide master, handout, dan notes

Insert-New slide : Menyisipkan slide baru dalam suatu dokumen presentasi

Insert-Slide number : Menyisipkan nomor slide pada suatu slide aktif

Insert-Date and Time : Menyisipkan tanggal dan jam pada suatu slide aktif

Insert-Picture/Obyek : Menyisipkan picture/ obyek pada suatu slide aktif

Insert-Movies and Sounds : Menyisipkan video/ gambar dan suara pada suatu slide aktif

Insert-Table : Menyisipkan table pada suatu slide aktif

Insert-Cart : Menyisipkan Chart/grafik pada suatu slide aktif

Format-slide layout : Mengedit bentuk/ tampilan slide

Format-slide and color : Mengedit warna dalam suatu slide

Format-background : Mengedit/mengatur background suatu slide

Format-Apply Design Template : Menentukan/memilih bentuk tampilan slide yang sudah ada

Slide show-set up show : Memilih type show dan jumlah slide yang akan dijalankan

Slide show-Costum animation : Mengatur efek suara dan animasi suatu obyek dalam suatu slide

Slide show-present animation : Menghilangkan efek suara dan animasi suatu obyek

Slide show- costum show : mendefinisikan/mengatur semua efek tampilan secara manual.

0 komentar:

PATNER

Blogs Directory

Followers